Jalan-jalan

6 Aktivitas Menarik Saat Berwisata di Gunung Bromo

Wisata di Gunung Bromo

Salah satu wilayah di Jawa Timur yang menarik untuk dikunjungi saat liburan yaitu kawasan Malang Raya. Kawasan Malang Raya sendiri mencakup area Kota Malang, Kabupaten Malang, Kota Batu, dan sekitarnya. Ada banyak sekali destinasi menarik di sekitar kawasan Malang Raya ini. Mulai dari destinasi kuliner, wisata alam, agrowisata, wisata edukasi dan masih banyak lagi. Cuacanya […]

6 Aktivitas Menarik Saat Berwisata di Gunung Bromo Read More »

Travel & Leisure

Memanfaatkan Waktu Transit di Changi Airport: Aktivitas dan Hiburan yang Wajib Dicoba

Changi Airport Singapore

Ketika kamu melakukan perjalanan udara dengan waktu transit di Changi Airport di Singapura, jangan anggap waktu transitmu hanya sebagai waktu yang terbuang. Changi Airport adalah salah satu dari bandara tersibuk di dunia yang menawarkan berbagai macam aktivitas dan hiburan yang bisa kamu nikmati selama waktu singkatmu di sana. Dari menjelajahi Terminal 4 yang inovatif hingga

Memanfaatkan Waktu Transit di Changi Airport: Aktivitas dan Hiburan yang Wajib Dicoba Read More »

Travel & Leisure

Kawasan Malioboro: Serunya Menjelajahi Pusat Keramaian Yogyakarta

Plang Jalan Malioboro

Malioboro masih menjadi magnet bagi semua orang yang ingin berlibur ke Yogyakarta hingga saat ini. Kawasan ikonik Jogja yang satu ini memang tidak pernah sepi dari para pengunjung dan wisatawan. Baik wisatawan lokal maupun luar negeri. Beberapa kota besar di Indonesia memiliki kawasan wisata di pusat kota yang ikonik dan khas. Jika di Bandung ada

Kawasan Malioboro: Serunya Menjelajahi Pusat Keramaian Yogyakarta Read More »

Travel & Leisure
error: Content is protected !!
Scroll to Top