Kereta

Berbagai konten yang berkaitan dengan kereta. Baik kereta api jarak jauh, KRL, MRT dan yang lainnya hingga trip report perjalanan saya dengan kereta api.

KRL JR 205 Marchen Ganti Livery!

Livery baru KRL seri JR 205 Marchen

Penggantian livery rangkaian KRL Commuter Line masih berlanjut di penghujung tahun 2022 ini. Kali ini giliran rangkaian KRL seri JR 205 Marchen yang mendapatkan kesempatan untuk menggunakan livery baru KRL Commuter Line. Terkait livery KRL Commuter Line, saat ini livery yang digunakan memiliki corak warna merah kemudaan, putih, hingga abu-abu/silver. Adapun livery sebelumnya memiliki warna […]

KRL JR 205 Marchen Ganti Livery! Read More »

Kereta

Perang Konbini di Stasiun Manggarai! Mana yang Akan Bertahan?

Perang Minimarket di Stasiun Manggarai

Stasiun Manggarai merupakan salah satu stasiun kereta tersibuk di Jakarta dan tentunya di Indonesia. Bagaimana tidak, setiap hari ada ratusan perjalanan kereta yang melintasi stasiun ini. Mulai dari KRL Commuter Line, KA Bandara, kereta jarak jauh (KAJJ), kereta barang dan masih banyak lagi. Selain itu, stasiun Manggarai juga menjadi stasiun transit penumpang KRL Commuter Line

Perang Konbini di Stasiun Manggarai! Mana yang Akan Bertahan? Read More »

Kereta

Stasiun Matraman: Stasiun Baru Terintegrasi di Jakarta Timur

Stasiun Matraman di Jakarta Timur

Stasiun Matraman merupakan stasiun baru di kawasan Jakarta Timur yang diresmikan di tahun 2022 ini. Stasiun Matraman ini diresmikan pada bulan Juni 2022 yang lalu. Namun berhubung di bulan Juni yang lalu saya sedang ada diklat di Bogor, jadi saya baru sempat mampir ke stasiun ini di akhir Juli kemarin. Sesuai dengan namanya, stasiun ini

Stasiun Matraman: Stasiun Baru Terintegrasi di Jakarta Timur Read More »

Kereta City Development

Trip Naik KA Gajayana di Arus Balik 2022: Termahal! Tapi Yakin Lebih Nyaman?

Review Trip Report Naik KA Gajayana di Arus Balik Tahun 2022

Di Lebaran tahun 2022 ini, saya berkesempatan untuk mudik ke Madiun dengan naik kereta. Pada arus mudik saya menggunakan KA Bima dari Gambir ke Madiun. Namun untuk arus baliknya saya menggunakan KA Gajayana dari Madiun ke Gambir. Adapun trip report yang saya buat ini adalah perjalanan pulang ke Jakarta dengan KA Gajayana saat arus balik

Trip Naik KA Gajayana di Arus Balik 2022: Termahal! Tapi Yakin Lebih Nyaman? Read More »

Kereta

Trip Report: Healing Naik KA Bima! Tapi Kok Ada yang Kurang?

Review Trip Report Naik KA Bima pada bulan Maret/April 2022

Update: 2 Oktober 2022 Akhirnya setelah menunggu selama lima tahun, di tahun 2022 ini saya kembali naik salah satu kereta api legendaris yaitu KA Bima. Terakhir saya naik KA Bima pada awal tahun 2017 lalu. Tapi sayangnya saat itu saya tidak membuat trip report-nya. Trip report terakhir terkait KA Bima saya buat di tahun 2015

Trip Report: Healing Naik KA Bima! Tapi Kok Ada yang Kurang? Read More »

Kereta
error: Content is protected !!
Scroll to Top